Nampaknya Sony boleh berbangga diri dengan kehadiran ponsel android terbaiknya yang dilabeli Sony Xperia. Semua ponsel yang dilabeli dengan xperia semuanya nampak begitu mempesona desain yang unik serta dukungan OS android mampu memberikan nilai lebih dari ponsel besutan vendor lain. Bisa dibilang bahwa Sony Xperia Arc S ini merupakan ponsel yang wajib dimiliki. Sony terkenal dengan multimedianya seperti musik dan film hampir semua Sony yang punya andil besar. Jadi, dapat dipastikan bahwa fitur Multimedia di ponsel sony tidak diragukan lagi.
Sony Xperia S yang dibekali dengan prosesor qualcomm snapdragon MSM8255 1,4 GHz mampu menaklukkan semua aplikasi yang ada saat ini. Sony mengklaim bahwa inilah prosesor tercepat yang mampu memaksimalkan fitur mutlimedia, hiburan dan game lebih cepat daripada Xperia Arc
Fitur bawaan yang ada pada Sony Xperia Arc S juga tergolong lengkap. Untuk dapat membawa pulang gadget ini kerumah siapkan lah dana lebih kurang 5 juta rupiah. Perbedaan Sony Xperia S dengan Sony Xperia Arc S juga tidak begitu nampak bila dilihat dari luar. Tapi bila dilihat lebih kedalam ketauan deh bedanya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar